oleh

Pertikaian di Babakan Loa Sudah Berdamai Ini Penjelasannya!

-Patra Daerah-92 Dilihat

PATRAINDONESIA.COM (Lampung) – Pertikaian yang sempat menghebohkan warga pada Senin (05/08/2024) pukul 08.30 WIB di Babakan Loa  Kecamatan Kedondong Kabupaten Pesawaran kini sudah berdamai.

Sejumlah insiden yang terjadi antara dua orang yang awalnya dianggap saling berkonflik, kini sudah damai secara kekeluargaan.

Virdian menjelaskan bahwa hal ini sudah diselesaikan secara keluarga dan saat ini persoalan sudah mereda.

“Saya sudah damai dengan membuat kesepakatan yang ditandatangani,” jelas Virdian, Selasa (13/08/2024).

Kejadian ini menjadi pelajaran berharga tentang pentingnya komunikasi  sebelum mengambil kesimpulan. Sementara itu, kedua pihak yang terlibat dalam pertikaian kini telah sepakat untuk berdamai.(Asen/red/PI).

Loading